Welcome.. ^,~

Assalamu'alaikum....
Selamat Datang...
Ahlan wa sahlan....
Sugeng Rawuh..

Semoga Tulisan-tulisan ku ini bisa bermanfaat,
yang kelak akan menjadi Amal Jariyah untukku.. :)

Jumat, 29 Juni 2012

Ummi..Ibu..Mamak..Biyung..mami..mamah..

Pagi ini..
Pagi yang penuh knangan bagi ku dan ibuku..
Ku Bonceng Ibu ku kemanaapun beliau kehendaki..
saat-saat seperti inilah salah satu momen paling bahagia bagiku, selain dikeloni waktu tidur..(hhihihiii)
Saat inilah aku bisa bercanda melepas segala kepenatanku dan mencurahhkan semua uneg2ku..
Dan Anehnya,, Berjuta2 keluhan aku tumpahkan padanya, Tak ada satu pun keluhan yang keluar dari bibirnya!

Lelahnya mengurusi aku dan ke5 kakak ku itu, aku yakin seberapa Besar pun bayaran yang akan kami coba kumpulkan.. sebanyak apapun air susu yang coba kami ganttikan.. Seberapa banyak pun waktu yang kami habiskan.. SEMUA TIDAK AKAN PERNAH TERBAYAR!! TIDAK PERNAH TERBAYAR, 1% PUN!!


Akhir-akhir setiap malam, Pandanganku pun tak pernah luput menatapi tiap ruas tubuhnya..
yaah, Tubuhnya yang kian ringkih, Jalannya yang kian sulit, Wajahnya yang kian penuh lipatan..
*Ntah kenapa??

Duhai ibu..Apaalah yang bisa diperbuat anakmu ini???
Hanya do'a tulus yang bisa aku persembahkan.
Jangan pernah berhenti mendo'akan kami.. anak-anakmu yang senantiasa merindukan belaian sayangmu..
Mohon maaf atas segala kekhilafan kami..
Semoga kelak, kita bisa berkumpul kembali..
Bertemu wajahNya, bersama Rasulullah SAW, tabi'in dan orang2 Mukmin terpilih lainnya di JannahNya..

Aamiin yaa Rabbal'alamin..


LAGU tempoe doloe, ketika aku SD-SMP..
menyejukkan..dan syair yang meneduhkan jiwa-jiwa kerontang..
Setiap kali mendengar lagu ini, Masya Allah... Terenyuuh,tak ada 1katapun yang mampu ku lontarkan..

Ummi..
By:Sulis feat Haddad Alwi
Ummi yaa lahnan a'syaqohu
(Ibu, lagu yang paling kugemari)

wanasyidan dauman ansyuduhu
(irama yang selalu kudendangkan)

Fikulli makanin adzkuruhu
(di mana sahaja, aku mengingatinya)

wa-azhollu azhollu uroddiduhu
(selalu dan selalu aku nyanyikan...)

Ummi yaa ruuhi wa-hayati
(Ibu, wahai jiwaku dan hidupku)

yaa bahjata nafsi wamunaati
(pemberi kebahagiaan dan harapan)

Unsi filhadhiri wal-ati... 2x
(sekarang, juga di masa hadapan...)

Allohu ta'aala aushoni
(Allah memerintahkan aku)

fissirri walau fil i'laani
(dalam ku sendiri atau terbuka)

Bilbirri laki wal-ihsaani... 2x
(supaya bersikap membahagiakan terhadapmu, dan mengasihimu...)

Ismuki manquusyun fi qolbi
(Namamu wahai ibu terpahat di hatiku)

Hubbuki yahdini fi darbi
(cintaku padamu membawaku ke jalan yang benar)

wadu'a-i yahfazhuki robbiy... 2x
(dan doaku selalu, semoga Allah sentiasa menjagamu...)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Monggo dikomentari.. :D